top of page

A game for love, badminton fun competition


Dukung Kompetisi Bulu Tangkis Interact Club Yogyakarta Malioboro


Interact Club Yogyakarta Malioboro akan mengadakan kompetisi bulu tangkis untuk siswa SMP dan SMA pada tanggal 15 Februari 2025. Acara ini bertujuan untuk mengembangkan bakat dan semangat kompetitif di kalangan pelajar, sekaligus memberikan kesempatan bagi mereka untuk berinteraksi dalam suasana positif.


Interact Club berharap dapat memperoleh dukungan dari Rotary District 3410 dalam bentuk kehadiran maupun kontribusi lainnya untuk memperkuat kegiatan ini. Ini adalah peluang bagi kita untuk berkolaborasi dengan generasi muda dan mendukung mereka dalam kegiatan yang bermanfaat bagi masyarakat.


Mari bersama-sama mendukung acara ini dan membantu kesuksesannya. Kehadiran dan dukungan Anda sangat berarti bagi mereka.


Terima kasih atas perhatian dan kontribusinya.

Untuk dukungan dana, bisa ditransfer ke rekening Interact:

Bank Mandiri

Nomor Rekening: 1370024780922

Atas Nama: James Anthony Kharisma


Tolong fotokan bukti transfer supaya saya bisa meneruskannya ke Interact dan menyampaikan dana dari siapa agar laporan pertanggungjawaban dapat tercatat dengan baik.


Kontributor:

PP Adi Kharisma

RC Yogyakarta Malioboro




92 views0 comments

Comments


Sun Never Sets in Rotary 2025
Sun Never Sets in Rotary 2025
23 Feb 2025, 14.00 GMT – 24 Feb 2025, 14.00 GMT
24 hours seamless virtual event
bottom of page